Menyajikan info terkini dunia pendidikan dan berita-berita menarik

Wednesday, June 17, 2020

Yuk Ikutan Webinar Sosialisasi KBMK 19 Juni 2020

0 comments
BirulangitId - Bebrapa waktu lalu Pusat Prestasi Nasional Kemendikbud RI merilis jadwal pendaftaran Kompetisi Mahasiswa Nasional Bidang Ilmu Bisnis Manajeman dan Keuangan (KBMK). Melalui twit di akun resmi @puspresnas sebagai berikut;

Hai #Sobarestasi, jangan lupa untuk daftar Kompetisi Mahasiswa Nasional Bidang Ilmu Bisnis, Manajemen dan keuangan (KBMK) 💪😊

Pendaftarannya dibuka 28 Mei sd 28 Juli 2020,ya!😊🙏.

#BerprestasidariRumah 
#MerdekaBelajar 
#CerdasBerkarakter 

Bahwa pendaftran KBMK dibuka sejak 28 Mei -28 Juli 2020.

Nah buat kamu yang ingin ikutan event ini Pusat Prestasi Nasional Kemendikbud RI memfasilutasi sobat semua dengan kegiatan webinar.

https://www.birulangit.id/?m=1
Yuk Ikutan Webinar Sosialisasi KBMK 19 Juni 2020

Pada webinar ini nanti akan di kupas tuntas apa itu KBMK. Ada 3 sesi di webinar ini yaitu

1. Sesi 1 penjelasan umum sistem
2. Sesi 2 berisi penjelasan Kompetisi perencanaan bisnia terkait tujuan pembangunan berkelanjutan, kompetisi analisis kasus bidang perencanaan operasional, dan kompetisi riset investasi
3. Sesi 3 penjelasan tentang kompetisi keuangan bidang audit investigatif, kompetisi bidang komersialisasi riset dan teknologi dan kompetisi penulisan karya ilmiah.

Buat sobat yang tertarik untuk ikutan bisa daftar langsung ya. Link pendftaranya dapat dilihat di poster diatas dan deadline pendaftarannya adalah tanggal 18 juni ya guys. Jangan sampai telat.

Semoga bermanfaat.

No comments:

Post a Comment